Solusi Printer Canon MG2270 Error P07

Printer canon MG2270 merupakan printer dengan varian yang hampir sama mekaniknya seperti seri E500, E510, MG2170 dll, yang memiliki sistem pembuangan yang bagus, resapan tinta pembuangan lebih besar, sehingga tidak menyebabkan banjir yang dapat mengakibatkan kerusakan pada motherboard maupun mekalik lainnya.

Printer MG2270 ini sering terdi kasus Eror P07 dimana code tersebut merupakan tanda bahwa printer terjadi masalah pada tanki tinta pembuangan (absoerber tank is full). Tetapi itu hanya sebuah peringatan yang keluar dari motherboard dan di tampilkan di pc. Tetapi perlu kita ketahui, sebaiknya jika keluar pesan tersebut maka anda dapat membersihkan inktanknya kemudian anda dapat meriset dengan aplikasi.

Apabila dengan menggunakan aplikasi gagal, maka anda dapat melepas motherboard dan mengganti ic counternya dengan menggunakan solder. Berikut adalah gambar dan letas ic counter atau ic eprom

Untuk melepas ic tersebut anda dapat menggunakan blower atau solder. lakukan dengan hati hati, karena jika terlalu panas maka ic akan rusak atau jalur akan putus.
Share this article :
+
Previous
Next Post »